Contoh Skenario Film Pendek
Analisis Karakter
1. Nama :Kania Shafira
2. Jenis kelamin :Perempuan
3. Umur :23 tahun
4. Ciri – ciri :berwajah oriental dengan alis yang aga tipis bemata sipit dan memakai kaca mata, mempunyai badan yang langsing dan cukup tinggi.
5. Pendidikan :menjalani pendidikan dari sekolah dasar smpai SMA dengan hasil yang cukup baik, yaitu selalu mendapatkan rangking 5 besar di kelasnya, dan berhasil mencapai S1 di UNIV Indonesia jurusan Jurnalistik.
6. Status perkawinan :belum ingin menikah hingga menjadi wartawati senior.
7. Pekerjaan :wartawati dari Koran harian TELISIK
8. Hubungan karakter dengan atasannya, dan teman – teman kantornya :mempunyai hubungan yang baik dengan atasan maupun teman kantornya.
9. Apa pendapat karakter dengan pekerjaannya :ia sangat mendambakan dirinya menjadi seorang wartawati sejak duduk di SMA, jadi ia sangat sangat mencintai dan bangga terhadap profesinya sekarang, ia mempunyai prinsip di dalam dirnya, yaitu selalu mencintai dan totalitas terhadap profesinya sebagai seorang jurnalis.
10. Simpulkan kpribadian karakter ini :mempunyai disiplin dalam kpribadiannya, mesti sedikit aga manja, ia selalu konsisten terhadap tujuannya.
11. Apa tujuan atau keinginan karakter ini :ingin mengupas tuntas persembunyian sindikat gembong narkoba, agar ia dapat menyelesaikan tugasnya.
12. Mengapa ia ingin mendapatkan hal ini :karena ia di tugaskan oleh pimpinan redaksinya, dan ingin menjadi seorang jurnalis yang professional.
13. Siapa atau apa yang akan menghalanginya mendapatkan hal ini? Mengapa? Diasaat ia berhasil menemui camp gembong narkoba,ia tertangkap mata oleh salah satu sindikat gembong narkoba, karna sindikatgembong narkoba tidak ingiin di ketahui persembunyiannya, dua orang sindikat narkoba mengejar kania untuk menagkapnya.
14. Apa kekuatan karakter ini yang akan membuatnya mendapatkan tujuannya ? apa kelemahannya? Ia sangat komitmen dengan pekerjaanya, dan sangat mencintai profesinya sebagi jurnalis hingga ia merasa mampu untuk menjalani tugasnya. Meski sangat yakin kania mampu menyelesaikan tugasnya, tapi ia mempunyai sedikit ketakutan akan resiko yang akan di hadapi nanti.
Outline
Kartu 1
Pagi, kamar kania. Bunyi dering handphone membangunkan kania dari tidurnya
Kartu 2
Pagi, jalan raya. Kania berangkat kekantor dengan sepeda motornya
Kartu 3
Pagi, kantor kania. Kania memasuki kantornya dan menuju ruangan pimpinan redaksinya
Kartu 4
Pagi, ruangan pimred. Kania di tugaskan mencari berita tentang sindikat gembong narkoba yang berada di Jakarta
Kartu 5
Siang, jalan raya. Kania bergegas untuk mencari berita
Kartu 6
Siang, pinggiran jalan. Kania berhenti dari motornya lalu menanyakan kepada seseorang tentang keberdaann gembong narkoba
Kartu 7
Siang, jalan raya. Kania melanjutkan perjalanannya untuk menuju tempat yang di yakini sebagai markas sindikat gembong narkoba
Kartu 8
Sore, pinggir jalan. Kania menanyakan kembali tentang keberadaan sindikat gembong narkoba
Kartu 9
Sore, gedung tua. Kania masuk kedalam gedung tua yang dikini markas sindikat gembong teroris
Kartu 10
Sore, gedung tua. Akhirya kania berhasil menemukan sindikat gembong narkoba yang sedang berteransaksi, naas aksi kania di ketahui oleh seorang sindikat narkoba, sadar aksinya di ketahui, kania bergegas meninggalkan gedung tua itu
Kartu 11
Malam, jalan raya, kania berlari sekeras tenaganya menghindari kejaran sindikat narkoba, melik liuk di antara gedung perkotaan akhirnya kania dapat meloloskan diri dari kejaran para sindikat narkoba.
Kartu 12
Pagi, café. Terlihat kania sedang menceritakan pengalamannya saat mencari berita tentang sindikat narkoba pada temannya.
SKENARIO FILM THE JOURNALIST
Karya :Saputra Malik
FADE IN
1.INT.KAMAR KANIA.PAGI
CASH : KANIA
DI PAGI HARI SUASANA KAMAR KANIA YANG HENING DAN CAHAYA YANG TAK BEGITU TERANG DI KAMARNYA, TIBA – TIBA TERDENGAR SUARA DERING HANDPHONE MILIK KANIA BERULANG KALI MEMBANGUNKAN TIDUR KANIA YANG NYENYAK, DENGAN MATA YANG TERLIHAT MASIH AGAK NGANTUK KANIA MENCOBA MERAIH HANDPHONNYA YANG BERADA DI MEJA TEPAT SAMPING TEMPAT TIDURNYA, SEKEJAP IA MENERIMA PANGGILAN HANDPHONNYA YANG TERNYATA DARI ATASANNYA DI KANTOR.
KANIA
HALO IBU, ADA APA YAH
(DENGAN SUARA AGA TERSERET DAN SERAK)
IBU FENI
YA HALO KANIA, KAMU CEPAT KE KANTOR KARENA ADA SESUTU YANG INGIN SAYA BICARAKAN
(DENGAN NADA YANG TEGAS DAN CEPAT)
SEKETIKA IBU FENI MEMATIKAN HUBUNGAN TELPONNYA BERSAMA KANIA, DENGAN RASA PENASARAN WAJAH KANIA TERDIAM DAN TERTUNDUK LEMAS.
CUT TO :
2.EXT.JALAN RAYA. PAGI
CASH : KANIA
DI PERJALANAN MENUJU KANTORNYA TERLIHAT KANIA MASIH MEMIKIRKAN PERKATAAN SINGKAT DARI BU FENI
CUT TO :
3.INT.KANTOR KANIA.RUANGAN IBU FENI.PAGI
CASH : KANIA, IBU FENI, EXTRAS
TERLIHAT LANGKAHAN KAKI KANIA MENUJU RUANGAN PIMPINAN REDAKSINYA, TERDENGAR JUGA SURA TEMAN – TEMNYA YANG MENYAPA LEMBUT PADANYA,SEKETIKA SAMPAI DI DEPAN RUANGAN PIMREDNYA, KANIA MENCOBA MENGETUK BEBERAPA KALI LALU TERDENGAR SUARA IBU FENI DARI DALAM RUANGAN
IBU FENI
MASUK
SAMBIL MEMBUKA PINTU KANIA MENGUCAP SALAM DAN MENUJU KE HADAPAN IBU FENI YANG SEDANG MANANTINYA
KANIA
SELAMAT PAGI BU
(DENGAN SURA PELAN DAN RAUT WAJAH YANG AGAK GROGI)
IBU FENI
PAGI, DUDUK
(SAMBIL MEMANDANG KANIA DENGAN SUARA YANG BEAT)
IBU FENI
KANIA KAMU TAU KABAR YANG BEREDAR PEKAN INI, MENGENAI SINDIKAT GEMBONG NARKOBA INTERNASIONAL YANG SUDAH MEMPUNYAI JARINGANNYA DI JAKARTA,DAN SEKARANG SEDANG DI CARI-CARI POLISI, KAMU TAU ITU ARTINYA APA?? ARTINYA KITA HARUS MENCARI DIMANA TEMPAT PERSEMBUNYIAN SINDIKAT GEMBONG NARKOBA INTERNASIONAL ITU BERADA SEKARANG, DAN KAMU, SAYA TUGASKAN UNTUK MENCARI BERITANYA SEKALIGUS GAMBARNYA. INGAT!! SAYA TIDAK MAU KAMU GAGAL DALAM MISI INI.
(MATA MENATAP TAJAM DENGAN SUARA YANG LANTANG)
KANIA
TAPI BU!
(MIMIK WAJAH YANG TERLIHAT TEGANG DAN TAKUT)
IBU FENI
TIDAK ADA PENOLAKAN UNTUK INI, TUGAS INI SAYA BERIKAN UNTUK MENAMBAH JAM TERBANG KAMU SEBAGAI JURNALIS YANG PROFESIONAL NANTINYA, OK SEKARANG SIAPKAN MENTAL KAMU, SETELAH KELUAR DARI RUANGAN SAYA, KAMU SUDAH START UNTUK MENCARI BERITANYA, DAN SAYA KASIH WAKTU DEADLINE BESOK SORE
KANIA
BAIK BU,,
(SUARA KANIA AGAK GUGUP DAN WAJAHNYA YANG PENUH BEBAN)
KANIA BEGITU SAJA MENINGGALKAN RUANGAN BU FENI DENGAN WAJAH YANG SEDIKIT TERTUNDUK LEMAS, MELEWATI BEBERAPA TEMANNYA DAN TERUS MELANGKAH KELUAR KANTOR
CUT TO :
4.EXT.JALAN RAYA.SIANG
CASH : KANIA
KANIA MENELUSURI JALAN IBU KOTA MENCARI BERITA TENTANG KEBERADAAN SINDIKAT GEMBONG NARKOBA, DUA BOLA MATA KANIA MENGARAHKAN KE SUDUT-SUDUT TEMPAT YANG DIANGGAP MENCURIGAKAN
5.EXT.WARUNG KLONTONG SAMPING JALAN RAYA.SORE
CASH : KANIA, PEDAGANG WARUNG
DARI KEJAUHAN KANIA MENANYAKAN TENTANG KEBERADAAN GEMBONG NARKOBA DENGAN PEDAGANG KLONTONG SAMPING JALAN, UASAI MENAYAKAN KANIA PUN LEKAS MENINGGALKAN TEMPAT TERSEBUT DAN MELANJUTKAN PENCARIANNYA
CUT TO:
6.EXT.TROTOAR.SORE
CASH : KANIA,ORANG LEWAT
KANIA NAMAPAK SERIUS MENANYAKAN KEMBALI TENTANG KEBERADAAN SINDIKAT GEMBONG NARKOBA KEPADA ORANG YANG LALULALANG DI TROTOAR, TERLIHAT ORANG YANG DITANYAKAN KANIA MENUNJUKKAN ARAH KE GEDUNG TUA
CUT TO :
7.EXT.INT.GEDUNG TUA.SORE
CASH : KANIA,SINDIKAT GEMBONG NARKOBA
KANIA BERJALAN MEMASUKI GEDUNG TUA DENGAN PENUH TATAPAN CURIGA DAN KEYAKINAN AKAN MENEMUKAN SINDIKAT GEMBONG NARKOBA, PERLAHAN KANIA MENAIKI TANGGA MENUJU LANTAI DUA, KANIA MERASA TERKEJUT DAN SEKETIKA KANIA MENGAMBIL GAMBAR KEADAAN PARA SINDIKAT GEMBONG NARKOBA YANG SEDANG BERTRANSAKSI, NAAS AKSI KANIA TERLIHAT OLEH SALAH SATU SINDIKAT GEMBONG NARKOBA YANG SEDANG BERTRANSAKSI, KARENA AKSINYA TIDAK INGIN DI KETAHUI OLEH POLISI, DUA ORANG SINDIKAT GEMBONG NARKOBA MENGEJAR KANIA UNTUK MENDAPATKAN GAMBAR YANG TELAH DI PEROLEH KANIA
CUT TO :
8.EXT.JALAN RAYA.KOTA TUA.SORE
CASH : KANIA, SINDIKAT GEMBONG NARKOBA
TERLIHAT KANIA DI KEJAR OLEH SEKAWANAN SINDIKAT GEMBONG NAKOBA, KANIA BERUSAHA LARI SEKUAT TENAGA MENGHINDARI KEJARAN, MELIAK LIUK DIANTARA PEJALAN KAKI YANG BERADA DI DEPANNYA, SAMBIL BERLARI KANIA MENCARI TEMPAT PERSEMBUNYIAN DARI KEJARAN SINDIKAT GEMBONG NARKOBA YANG TIDAK MENYERAH UNTUK MENANGKAP KANIA, DI UJUNG JALAN YANG SEMPIT DAN GELAP KANIA MENYEMBUNYIKAN DIRI DARI KEJARAN PARA SINDIKAT GEMBONG NARKOBA, DAN SELINTAS PARA SINDIKAT GEMBONG NARKOBA MELEWATI KANIA DENGAN SEDIKIT CURIGA
CUT TO :
9.EXT.KOTA TUA.MALAM
CASH : Kania, Extras
PARA SINDIKAT GEMBONG NARKOBAPUN BERLALU DARI HADAPAN KANIA, SEKETIKA KANIA MENINGGALKAN AREA KOMPLEKS MUSEM KOTA TUA
CUT TO :
10.EXT.CAFE.SORE
CASH : Kania,Teman Kania, Extras
DENGAN WAJAH SEDIKIT AGA SERIUS, KANIA MENCERITAKAN PENGALAMANNYA PADA SAAT MENCARI TAU TEMPAT PERSEMBUNYIAN GEMBONG NARKOBA YANG SANGAT MENEGANGKAN KEPADA TEMAN-TEMAN JURNALIS LAINNYA, BEBERAPA TEMAN KANIA TERLIHAT TEGANG MENDENGARKAN KAJADIAN YANG DI ALAMI KANIA
FADE OUT
thax ilmunya,
BalasHapusia sama2... thanks ya...
BalasHapusmain-main juga ke sini ya..
saputramalik.blogspot.com
kampusnote.com
creamercubuana.blogspot.com
@alabackpackers
Balik main ke blog saya ya kawan... :)
BalasHapusThx...
http://dunia-naira.blogspot.com/2013/01/tablet-windows-8-acer-iconia-perlu.html
Sangat membantu gan...cucok dah
BalasHapusterima kasih gan atas ilmu nya kecee
BalasHapusboleh tak bikin film ga cerita ini?
BalasHapussyarif tinggal di mana? maksudnya kamu ingin produksi naskah di atas?
Hapuskalo tehnik-tehnik membuat naskah yang bagus gmn ya?
BalasHapuskamu bisa cari di gramedia buku2 Tehnik Penulisan Naskah/ Skenario, bisa juga beli skenario asli film bioskop, seperti FILM "RUMAH TANPA JENDELA" yang di jual di gramedia juga,, kamu bisa pelajari langsung tehnik2nya... untung2 bisa konsultasi langsung sama penulisnya..
BalasHapusthanks rudi atas kunjungannya.. :D
mainjuga ya ke sini :
www.kampusnote.com
salam kenal buat mas malik...mas klo yg bisa di donlood ada gak seperti buku2 di atas tersebut....makasih sebelumnya...atas ifermasinya.
Hapuskalo menulis cerita film saya mau ga ?
BalasHapusuntuk dimas yg baik....
BalasHapusjujur saya bukan penulis,, saya hanya mencoba menulisa saja, dan hasilnya contoh skenario seperti di atas.
saran saya, dimas perbanyak baca buku tentang skenario.. terus action deh.. hehehe
Slamat Mencoba.
Cakep gan sharenya. Thx yoo.
BalasHapusTerima kasih Bang sangat membantu infonya
BalasHapusmantep ilmunya..saya juga coba ah..doain saya ya mas :p hahaha thanks!
BalasHapusmasukannya dong, apa itu int? fade in? fade out? :) Terima kasih
BalasHapusmasukannya dong, apa itu int? fade in? fade out? :) Terima kasih
BalasHapushai slm knl aja sblmnya...moga artikelnya bermanpaat bagi kita semua dan bisa jadi berbagi ilmu pengetahuan dan pengalaman.
BalasHapusThk share nya yang, semoga bermanfaat
BalasHapusgomawo :)
BalasHapusmas bermanfaat bagi ilmu nya nih, oh iya itu yang paling atas sendiri itu nama nya sinopsis kan mas? hehe . hatur suwun :)
BalasHapusia di paragraph pertama sinopsis, sudah buat skenario apa ajh? silahkan sharing di sini :)
BalasHapusmas saya mau tanyak itu yang "analisis karakter" buat tokoh utama saja ya? kalo ada tokoh utama ke 2 di tulis gak?mau tanyak lagi mas itu emang percakapannya sedikit atau belum di tulis mas? makasih. :)
BalasHapusSINOPSIS dengan SKENARIONYA kereen ya ...terima kasih atas ilmunya.
BalasHapussaya angkat jd festival film pendek blh g????
BalasHapusSuryo_putraJH@yahoo.com
Keren... Pokoknya mantap deh skenarionya.
BalasHapusBoleh saya film kan skenario diatas om
BalasHapusKasih Tips buat bikin scriptnya :) yg di atas keren!
BalasHapusMakasih ilmunya
BalasHapushallo teman2 maaf jika baru direspons,untuk sharing lebih lanjut tmn2 bisa ke email sya yg baru di saputramalik.id@gmail.com
BalasHapusmakasih ilmunya.. bermanfaat,, :D
BalasHapusthanks for sharing mas.
BalasHapusizin minta dijadiin film pendek ya :D
semoga sukses selalu~
Thanks ilmunya.. :-)
BalasHapusThanks ilmunya.. :-)
BalasHapusyang ingin membuat film pedek dengan sekenario ini silahkan saja, kalo sdh jadi bisa dikirim file atau link nya ke email saya, saputramalik.id@gmail.com
BalasHapusTerimakasih..
mas saya izin untuk di produksi film pendeknya untuk lomba di kampus ya,boleh kan ya ?
BalasHapustapi sedikit di tambahin dan di variasi :)
BalasHapusAda yg mau gabung ke komunitas kitaa gak. Bukit Kemuning Film Crew (BKFC) adalah. Kominitas film indie. Kami masih butuh crew penulis scenario. Jd kita sama2 belajar dan buat film sama2. Mau gak. Kallo ada yg mau kirim biodata kamu biar langsung di input ke emil. Cs_baim@yahoo.co.id terimakasih
BalasHapusMaaf, numpang promosi kakak...
BalasHapusTonton film pendek kami yaa, dgn judul "Aman-ah". Film yg kami buat adalah film-film yg menjurus pada pendidikan karakter, semoga dgn menonton film kami, kalian bisa mengambil hikmah yg terdapat pada film ini, aamiin...
Bantu juga untuk Like, Comment, Subscribe, dan Share yaa... :-)
Terimakasih kakak...
https://youtu.be/ggdKTkdk4PY
(Skenario saya, yg saya filmkan bersama [SH.PM Revolution's])
sip.. makasih
BalasHapusartikelnya bagus, sangat membantu. terima kasih
BalasHapusTerima kasih utk teman2 yg sdh mampir ke blog ini, jika kalian berniat utk memproduksi sknario ini menjadi film pendek, silahkan saja, tapi jangan lupa utk ttp mencantumkan hak cipta pembuat skenario trsebut, sebagai bentuk apresiasi kepada pembuatnya. dan membuat film yg kalian buat tdk melanggar hak cipta.
BalasHapusSetelah saya tntn bbrapa film pendek yg mengadopsi dari skenario di atas, satu pun tdk ada yg mencantumkan penulis skenarionya, dan apabila kalian modifikasi, silahkan saja dengan menuliskan kata adaptasi dari penulis ....., seperti itu. Sekali lagi terima kasih, berkarya terus, karna karya adalah bukti nyata bahwa kalian ada. Semangat!!!
Terima kasih utk teman2 yg sdh mampir ke blog ini, jika kalian berniat utk memproduksi sknario ini menjadi film pendek, silahkan saja, tapi jangan lupa utk ttp mencantumkan hak cipta pembuat skenario trsebut, sebagai bentuk apresiasi kepada pembuatnya. dan membuat film yg kalian buat tdk melanggar hak cipta.
BalasHapusSetelah saya tntn bbrapa film pendek yg mengadopsi dari skenario di atas, satu pun tdk ada yg mencantumkan penulis skenarionya, dan apabila kalian modifikasi, silahkan saja dengan menuliskan kata adaptasi dari penulis ....., seperti itu. Sekali lagi terima kasih, berkarya terus, karna karya adalah bukti nyata bahwa kalian ada. Semangat!!!
gk genah
BalasHapusterimakasih ilmunya. sangat bermanfaat untuk yang awam seperti saya
BalasHapus